Tim Inafis Kunjungi Sekolah Beri Pelayanan Sidik Jari Gratis
2023-02-08
RGOL.ID, GORONTALO – Polda Gorontalo melalui tim Inafis Direktorat Reserse Kriminal Umum, secara rutin setiap minggunya, mendatangi sekolah-sekolah untuk memberikan pelayanan sidik jari gratis. Kali ini, pelayanan sidik jari gratis dipimpin Ps. Panit 5 Siident Aipda Meiyantow Bawuoh di SMA Negeri 2 Limboto, Kabupaten Gorontalo. Dir Reskrim Umum Polda Gorontalo,Continue Reading